
Buku ini menguraikan tentang hukum benda yang diatur dalam Buku II KUH Perdata (Burgerlijk Wetboek). Buku ini diperuntukkan bagi pembaca yang tertarik pada bidang hukum karena buku ini disertai evaluasi yang berisi daftar pertanyaan-pertanyaan sehingga akan membantu pembaca untuk memahami secara lebih mendalam mengenai hukum benda. Buku Hukum Benda ini berisi terdiri dari sepuluh bab di antaranya pengaturan hukum benda, pengertian benda, pengertian hukum benda, sistem hukum benda, macam-macam benda, asas-asas hukum benda, hak kebendaan, macam-macam hak kebendaan, hak kebendaan menurut UU Nomor 5 Tahun 1960 tentang peraturan dasar pokok-pokok agraria, dan cara memperoleh dan memperalihkan hak kebendaan.
Judul: Hukum Perdata : hukum benda
Penulis: Indira Swasti Gama Bhakti, S.H., M.H.
Rr. Yunita Puspandari, S.H., M.H.
Deskripsi Fisik: …, … hlm., 15.5x23cm.
ISBN:
Ebook: belum tersedia
Harga: Rp288.000,-
Mau beli versi cetak buku ini? Klik di sini!
TidarPressID143